Postingan

Kucing Ini Pemberani. Ia Rela Menahan sakit Demi Untuk...

Gambar
Kucing adalah hewan yang sangat sensitif, mereka sangat ahli melindungi diri. Tapi belakangan ini, ada seorang Netizen dari Luar Negeri melihat seekor kucing mau menahan rasa sakit berjalan diatas "Lapisan Duri Penangkal Kucing".  Lapisan Duri Penangkal Kucing adalah lapisan yang terbuat dari plastic, walaupun duri tersebut tidak akan melukai kucing, namun dapat menyakiti mereka. Biasanya, kucing yang tidak sengaja menginjak duri tersebut, pasti akan segera lari dan menghindarinya. Tapi kucing satu ini sedikit beda.. ia jelas- jelas melihat duri di depan mata, tapi tetap mau berjalan diatas duri tersebut! Ekspresinya sangat serius, duh..itu pasti lagi nahan sakit.  Sebenarnya apa sih yang sedang dia cari? Netizen ini pun penasaran lalu ia memfoto seluruh perjalanan si kucing, dan sampai akhirnya terungkap, ternyata sesuatu yang ia incar adalah… Waaaah, ternyataa..ada seekor betina putih cantik yang sudah menunggunya di ujung sana! Si kucing jantan ini rela

Mengapa Kucing kalo di panggil Pus kok Menoleh ?

Gambar
Pus .. Meong. Dalam kehidupan sehari-hari tentu kita menemukan banyak hewan di sekeliling kita, mulai dari anjing, kucing, belalang, kupu-kupu, ular, tawon, lebah, nyamuk, dan lalat. Di antara hewan yang telah disebutkan, mungkin yang paling familiar dan akrab dengan manusia adalah anjing dan kucing. Anjing dan kucing, menurut saya, adalah hewan yang paling banyak menerima perhatian dari kita, manusia. Anjing dan kucing sangat populer untuk dijadikan hewan peliharaan, baik itu di rumah atau sekedar memelihara dengan memberi mereka makan. Mereka pastinya sangat senang jika diberikan makan, karena mereka tidak usah susah-susah cari makan ke sana ke mari dengan perut lapar. Mereka hanya perlu menggonggong atau mengeong sebagai tanda mereka lapar dan berharap diberi makan. Suara 'pus' = makan? Pertanyaan tentang kucing, kenapa kucing akan datang kalau dipanggil 'pus'? Dan, kenapa semua orang memanggil kucing dengan panggilan 'pus'? Lebih baik k

Benarkah kucing Bernyawa 9 ?

Gambar
Mungkin kita pernah lihat kucing yang jatuh dari tempat tinggi kemudian membalik tubuhnya dan bisa mendarat dengan mulus dan tidak mengalami cedera. Kenapa bisa?Apa kucing benar-benar mempunyai 9 nyawa? Kucing selama ini identik dengan sebuah mitos bahwa kucing memiliki 9 nyawa. Entah sejarah dari mana, kucing sejak dulu menjadi hewan paling terkenal dengan julukan benyawa 9. Kucing Bernyawa 9, Benarkah? mari kita simak mengenai hal ini Hal ini terjadi karena kucing (dan beberapa hewan lain) punya sistem keseimbangan dan koordinasi yang luar biasa. Sistem inilah yang membuat kucing, ketika jatuh, akan menyadari dalam posisi apa dia jatuh. Kalo dia jatuh dalam posisi terbalik, dia akan segera memutar tubuh sehingga kakinya berada di sebelah bawah, dan bersiap untuk mendarat. Mendaratnya juga ga asal regangin kaki. Kalo manusia jatuh dari tempat tinggi dengan kaki ke bawah, biasanya pasti patah kan. Kalo kucing pinter, mereka setelah memutar kaki ke bawah, segera meregangka

Jatuhkan Kucing dari ketinggian 2 meter dengan posisi punggung dibawah. Apa yang terjadi?

Gambar
Kucing adalah binatang yang mengagumkan. Setiap saat, mereka tidak pernah berhenti membuat kita terkesan dan takjub. Ada banyak sekali fakta-fakta mengagumkan dari kucing yang membuat para pecinta kucing semakin menggilai binatang peliharaan mereka itu lebih dari apapun. Salahsatu fakta yang mungkin tidak terlalu kita sadari adalah, bahwa kucing selalu jatuh di atas kaki mereka terlebih dahulu, dari ketinggian dan dalam kondisi apapun. Jika penasaran, silahkan coba anda jatuhkan kucing anda di atas kasur dengan posisi punggung terlebih dahulu. Lakukaknlah beberapa kali untuk mendapatkan kesimpulan yang benar-benar menakjubkan, bahwa kucing, binatang kesayangan kita itu, memiliki sebuah kemampuan yang luar biasa. Fakta atau Mitos Tidak sedikit orang yang tidak percaya dengan kemampuan kucing yang satu ini, terutama mereka yang tidak terlalu menyukai binatang peliharaan. Mereka menganggap, bahwa ide tentang kemampuan kucing yang mampu menyeimbangkan diri untuk selalu jatuh

Berbahayakah Dijilati Kucing

Gambar
Sensasi Menggelikan Lidah Kucing Pernahkah anda merasakan pengalaman eksotis, saat sesekali kucing anda menjilati tangan anda, dan ada sensasi sangat menggelikan seperti disikat menggunakan sikat kamar mandi yang sangat kaku. Lidah kucing merupakan organ tubuh yang sangat unik yang barangkali tidak dimiliki oleh binatang lain. Darimana sensasi menggelikan lidah kucing datang ? Papillae  Silahkan anda buka mulut kucing anda dan anda amati bagian lidahnya. Ada duri-duri berwarna putih yang kaku. Lapisan duri itulah yang bertanggungjawab menciptakan sensasi menggelikan saat menjilati anda. Nama lapisan itu adalah papillae, lapisan unik yang terbuat dari keratin, bahan yang sama dengan rambut dan kuku anda. Secara umum para ahli sepakat, lapisan papillae dari lidah kucing berfungsi untuk membantu kucing membersihkan badan. Dengan papillae, kemampuan lidah kucing membersihkan kotoran dari bulu mereka menjadi sangat efektif. Kotoran-kotoran yang menempel di bulu, akan tertarik

Waspada ! Kucing juga bisa terkena Rabies.

Gambar
Rabies biasa kita kenal dengan penyakit anjing gila, penyakit ini tergolong cukup serius dan berbahaya, karena dapat menyerang otak dan sistem saraf. Penyakit ini umumnya tidak di alami pada anjing saja, melainkan kucing juga bisa mengalami demikian. Penyakit rabies pada kucing  juga tergolong cukup mematikan, dan memang harus di tangani secara cepat dan tepat, karena faktanya penyakit ini tergolong sangat berbahaya dan bisa menular ke semua mahluk hidup termaksud manusia. Oleh sebab itu anda harus perhatikan beberapa hal ini, dalam penyakit tersebut. Menurut beberapa ahli kesehatan hewan, rabies di sebabkan dari virus lyssaviruses. Virus ini bisa di tularkan dari hewan yang terkena penyakit rabies dan siapapun dapat terkena rabies ketika air liur yang di miliki ( penderita ) masuk kedalam tubuh manusia, serta hewan lainnya. Bahkan lewat cakaran pada kuku hewan tersebut pun bisa, ketika kucing rabies sedang menjilati kukunya. Dan pada beberapa kasus yang terjadi, seseorang a

Kucing buta merubahnya 180 derajat menjadi seorang pecinta kucing.

Gambar
Patrick menulis di laman Imgur miliknya : " Aku tidak tertarik mengadopsi Stevie ketika dia masih kecil. Aku bahkan sama sekali tidak tertarik untuk memelihara kucing. Sampai ketika aku mendengar dia (Stevie) sangat membutuhkan rumah untuk tinggal, diriku tidak mampu lagi menolak.. " Patrick Corr adalah laki-laki pada umumnya yang tidak menyukai kucing. Sampai dia dipertemukan dengan Stevie, seekor kucing buta yang merubahnya 180 derajat menjadi seorang pecinta kucing. Stevie persis seperti kucing pada umumnya, selain fakta bahwa dia buta. Patrick mengadopsi Stevie 3 tahun yang lalu dari rumah penampungan hewan di daerahnya, setelah mendapat informasi bahwa kucing malang itu sangat membutuhkan rumah untuk tinggal dan mendapatkan kasih sayang. Organisasi penyayang binatang yang telah membiayai Stevie selama berbulan-bulan di penampungan hewan itu, dan tidak ada tanda-tanda seorang pun berminat mengadopsinya. Foto ini diambil pada hari dimana Patrick mengadopsi Stev