Catinho, Si Kucing Spesialis Tendangan Bebas


Kucing bukanlah hewan yang asing di dunia sepakbola. Ada beberapa kejadian di dunia sepakbola yang melibatkan kucing, di mana salah satu yang paling sering terjadi adalah Kucing menjadi Pitch Invander pada suatu pertandingan. Namun bagaimana jika seekor kucing menjadi spesialis tendangan bebas?

Ya media sosial beberapa hari ini memang tengah diramaikan dengan penampakan kucing yang terlihat melakukan tendangan bebas. Kucing ini diberi nama oleh Netizens yaitu Catinho, gabungan dari Kata Cat dan Coutinho [Philippe, Pemain Liverpool yang terkenal akan tendangan bebasnya].

Foto Catinho pertama kali diunggah oleh seorang pengguna Twitter bernama King Musa. Pada foto yang diunggahnya, ia memperliahatkan seekor kucing yang berpose selayaknya pemain sepakbola yang melepaskan tendangan bebas.

Tidak butuh waktu lama, foto ini langsung tersebar dengan viral di dunia maya. Dan berkat tangan-tangan jahil Netizens, foto Catinho ini disulap seolah-olah kucing ini memang melakukan tendangan bebas di beberapa event terkenal di dunia sepakbola.


Catinho Mengeksekusi Tendangan Bebas
Catinho melepaskan Tendangan bebas Ke Gawang Arsenal

artikel lengkap baca http://www.bola.net/

Postingan populer dari blog ini

Dua Kucing Kembar Bermata Beda Disebut Tercantik di Dunia

Boleh kah aku masuk? Sekedar tidur di terasmu? Di luar dingin sekali dan aku pun lapar.

Berbahayakah Dijilati Kucing